TUAN RUMAH QATAR AKAN MELAWAN BELANDA PARTAI PENUH SENSASI

TUAN RUMAH QATAR AKAN MELAWAN BELANDA PARTAI PENUH SENSASI

Selasa, 29 November 2022, November 29, 2022

 Timnas Belanda akan menghadapi Timnas Qatar di Al Bayt Stadium pada matchday 3 Grup A Piala Dunia 2022 malam ini. Pertandingan ini dijadwalkan kick-off Selasa,

29 November 2022, jam 22:00 WIB. Bagi Belanda, laga terakhir penyisihan grup ini adalah laga yang menentukan lolos atau tidaknya mereka ke babak 16 besar. Sementara itu,

bagi tuan rumah Qatar, yang sudah dipastikan tereliminasi, laga ini bisa dibilang sebagai formalitas belaka. Di laga pertama, gol-gol Cody Gakpo dan Davy Klaassen memberi

Belanda kemenangan 2-0 atas Senegal. Namun, satu gol Cody Gakpo kemudian hanya cukup untuk membawa Belanda bermain seri 1-1 dengan Ekuador di laga kedua. Di lain pihak,

kekalahan 0-2 dari Ekuador dan 1-3 dari Senegal telah memastikan Qatar menjadi tim pertama yang dipastikan gagal ke babak 16 besar. Jika ada satu hal yang menjadi hiburan

buat Qatar, mungkin itu adalah gol Mohammed Muntari ke gawang Senegal, yang tercatat sebagai gol perdana mereka di Piala Dunia.

funbet101 sambut piala dunia 2022

Belanda saat ini memimpin klasemen dengan empat poin, diikuti Ekuador juga dengan empat poin, kemudian Senegal dengan tiga poin. Qatar berada di posisi terbawah tanpa poin.

Namun untuk tuan rumah qatar lagi lagi di kabarkan kabar yang tidak sedap, di karenakan Timnas katar di kabarkan lagi lagi melakukan aksi yang dapat menimbulkan kecurigaan 

para fans sepakbola, yaitu melakukan pengaturan scroe. kali ini di karenakan qatar sudah di pastikan tidak akan maju ke babak selanjutnya, sedangkan timnas belanda sudah

di pastikan memiliki tiket untuk maju di babak selanjutnya. di kabarkan kedua timnas ini akan bermain dengan selisih gol yang sedikit.


Jika menang atau imbang lawan Qatar, maka Belanda akan lolos ke babak 16 besar. Andai kalah dari Qatar, selama Ekuador mengalahkan Senegal di partai lainnya, Belanda tetap

berhak melangkah ke fase selanjutnya. namun di sisi lain partai ini juga bia merupakan Laga pamungkas Grup A Piala Dunia 2022 akan sangat menentukan nasib Belanda. 

jika belanda ingin memastikan tiket ke babak selanjutnya berada di gengaman nya Belanda tidak boleh terpeleset saat menghadapi Qatar di Al Bayt Stadium, 

Belanda saat ini memang masih menguasai puncak klasemen dengan empat poin. Namun, kepastian lolos atau tidaknya masih harus menunggu laga terakhir. Kemenangan Belanda

datang saat menaklukkan Senegal dengan skor 2-0. Belanda yang harusnya bisa mengunci kemenangan andaikan menang lawan Ekuador di laga kedua, justru hanya bisa imbang 1-1.


Penampilan yang belum meyakinkan membuat Belanda wajib waspada. Sebab, jika kalah dari Qatar, sedangkan Senegal dan Ekuador berbagi satu poin, Belanda dipastikan akan

tersingkir. Belanda akan lolos jika menang menghadapi Qatar. Seandainya imbang pun, Belanda masih tetap lolos. Jika Belanda kalah dan laga antara Senegal vs Ekuador berakhir

imbang, maka posisi juara grup sudah pasti diambil alih oleh Ekuador.Jika Belanda kalah dan laga antara Senegal vs Ekuador berakhir imbang, Belanda masih bisa lolos jika

hanya kalah dengan selisih satu gol. Masih dalam kondisi Senegal vs Ekuador imbang, Belanda masih bisa lolos, meskipun kalah dengan selisih dua gol. Sebab, Belanda unggul

head-to-head dari Senegal.

funbet101 sambut piala dunia 2022

Belanda tidak akan lolos jika kalah dengan selisih tiga gol dan pertandingan Senegal vs Ekuador berakhir imbang. Apabila Belanda dan Ekuador kalah, maka penentuan posisi

kedua akan diurutkan mulai dari: selisih gol, kemudian gol memasukkan. Jika masih sama, maka akan ditentukan dari peraturan fair play, yaitu jumlah kartu kuning dan kartu

merah yang dikumpulkan selama tiga laga. Pertemuan antara Belanda dan Qatar menjadi yang pertama kali. Kedua tim juga belum pernah bertemu di level non-resmi.

Belanda punya rekor bagus setiap menghadapi tim Asia. Dari lima pertandingan, lima laga tersebut berakhir dengan kemenangan. Sementara itu, Belanda punya rekor tidak bagus

setiap bertemu dengan tim tuan rumah. Dari tiga pertemuan terakhir, Belanda kalah dua kali, masing-masing kalah di final dari Jerman Barat di tahun 1974 dan Argentina di

tahun 1978. Belanda pernah menang atas Brasil di 2014 pada perebutan tempat ketiga. untuk karena itu, partai malam ini di prediksikan oleh ahli sepak bola, akan lah

berlangsung dengan penuh drama dari tuan rumah dan begitu juga dari timnas belanda.


TerPopuler