BENZEMA PENSIUN DARI TIMNAS PRANCIS

BENZEMA PENSIUN DARI TIMNAS PRANCIS

Selasa, 20 Desember 2022, Desember 20, 2022

 Siapa yang tak kenal dengan sosok karim benzema, ia merupakan salah satu pemain real madrid yang ikut andil untuk memenangi piala liga champions, 

dan juga membantu prancis menjuarai piala dunia sebelumnya. Karim Benzema memutuskan pensiun dari Timnas Prancis usai Piala Dunia 2022. Reuni penyerang

Real Madrid itu dengan Les Bleus berlangsung singkat, namun memberikan kenangan manis. Benzema sempat tak dipanggil selama hampir enam tahun (2015-2021)

oleh pelatih Didier Deschamps usai terlibat kasus pemerasan terhadap rekan setimnya sendiri, Mathieu Valbuena. Selama ia absen, Prancis sukses memenangi

Piala Dunia 2018.

FUNBET101 : Situs Judi Slot Online Terpercaya Paling Gacor

Baru menjelang Euro 2020 tahun lalu, hubungan Deschamps dan Benzema melunak. Striker kelahiran Lyon itu ikut serta dalam turnamen dan sukses mencetak empat

gol meski Prancis tersingkir di babak 16 besar. Dari situ, Benzema kembali menjadi andalan Prancis. 16 laga berlalu sejak kembali ke timnas, ia sukses menyarangkan

10 gol dan dua assist. Gelar UEFA Nations League 2021 pun berhasil diraih, dengan ia turut mencetak satu gol di final. Benzema awalnya akan menjadi andalan di Piala 

Dunia 2022, namun ia mengalami cedera rectus femoris di paha kiri dalam latihan jelang turnamen. Ia pun harus menepi dari skuad.


Meski diberitakan absen di Piala Dunia, namun nama Benzema tak dicoret dalam skuad karena Deschamps tak mencari penggantinya. Hal ini sempat menimbulkan rumor bahwa

ia akan dibawa kembali ke dalam tim saat sudah pulih. Namun hingga Prancis melaju ke final, Benzema tak kunjung kembali. Deschamps pun menegaskan hanya akan memakai 

pemain yang ada di dalam skuad saat ini. Benzema pada akhirnya tak ambil bagian di Piala Dunia 2022. Sehari usai final, tepat pada ulang tahunnya yang ke-35, Benzema

memutuskan pensiun dari Timnas Prancis, memberikan tempat kepada para penyerang muda. Kali ini ia sendiri yang mengakhiri masa baktinya.

FUNBET101 : Situs Judi Slot Online Terpercaya Paling Gacor

Total dalam penampilannya bersam timnas prancis, ia sudah mengemas 37 gol dalam 97 laga sejak pertama kali debut senior pada 2007. Meski hanya berlangsung singkat,

namun setidaknya Benzema berhasil menyumbang gelar untuk negaranya. Karim Benzema sudah memutuskan tak akan lagi berseragam Timnas Prancis. Ia menyatakan pensiun bermain untuk Prancis. Kabar tersebut sekaligus mengakhiri karier Karim Benzema di Timnas Prancis yang sudah berjalan 15 tahun. Dia debut bersama Tim Ayam Jago pada

2007 dan total menorehkan 97 penampilan. Laga terakhir Benzema bersama Prancis terjadi pada Juni 2022. Kala itu Les Bleus tumbang 0-1 dari Kroasia di Stade de France

dalam lanjutan UEFA Nations League. Timnas Prancis pun melanjutkan Piala Dunia 2022 tanpa Karim Benzema dan berhasil menembus partai final. Kylian Mbappe cs kalah adu

penalti dari Argentina di laga perebutan juara. semoga bermanfaat. terimakasih

TerPopuler